Pembuatan Kolam Renang di Pekanbaru – Sebagian besar masyarakat kota Pekanbaru menghabiskan waktu libur dengan pergi ke Mal, ke area terbuka seperti Ruang Terbuka Hijau dan sebagian lagi dengan berolahraga.
Salah satu olahraga yang digemari adalah berenang sehingga dapat kita liat hampir setiap weekendtidak ada tempat berenang yang sepi. Melihat antusiasme masyarakat Pekanbaru dengan berenang ini tentunya menyediakan tempat berenang dapat menjadi alternative investasi untuk masa depan.
Akan tetapi jika kita ingin membuat tempat berenang itu tidaklah mudah, acap kali di abaikan sebagian orang adalah ukuran dan bentuknya, dimana kedua aspek ini menjadi sangat penting.
Tempat berenang sendiri itu ada banyak jenis dan ukuran sehingga ketika kita hendak membangun kita harus memikirkan apakah itu untuk pribadi alias untuk hunian, untuk fasilitas di hotel atau sebagai untuk publik haruslah teliti dan lebih baik mencari jasa pembuatan kolam renang.
daftar isi
Kontraktor Kolam Renang
Jasa pembuatan tempat berenang biasanya kebanyakan orang menggunakan jasa kontraktor untuk membantu mewujudkan keinginan akan kolam renang impian. Dalam pembuatannya sudah banyak kontraktor melayani ke seluruh wilayah Indonesia. Salah satunya adalah untuk wilayah Pekanbaru
Sebelum menyewa pemborong tempat berenang, ada baiknya jika kita mengetahui bentuk seperti apa dan ukurannya yang akan dibangun, Berikut beberapa jenis dan ukuran tempat berenang yang biasanya dibangun di Pekanbaru;
- Kolam Renang Olimpiade, untuk ukuran mengikuti standard dari federasi olahraga berenang Nasional maupun Internasional.
- Kolam Renang Rumah (Home Swimming Pool), untuk ukuran biasanya itu ada yang 3 x 7 m, 3 x 8 m, 3,5 x 10 m, 4 x 10 m, dan 5 x 12 m
- Kolam Renang Umum (Public Swimming Pool), untuk ukuran biasanya yang digunakan sekitar 25m2.
Dan untuk bentuknya juga ada bermacam-macam diantaranya adalah
- Bentuk Trek (bentuk Satu Garis) biasaya dipakai untuk yang memiliki lahan sempit.
- Rectangle/Square (bentuk Persegi/Kotak)
- Blocks (bentuk dengan Sudut-Sudut Siku)
- Round/Elips (bentuk Bulat/Lonjong)
- Free Form (Bentuk Bebas)
Kontraktor Kolam Renang Terbaik
Setelah mengetahui jenis dan ukuran berbagai macam tempat berenang, kita tinggal menuju kontraktor yang kita inginkan. Hanya saja masalahnya itu bagaimana mencari kontraktor kolam renang terbaik.
Ada beberapa tips yang bisa diterapkan ketika kita mencari pemborong, yaitu
- Kenali terlebih dahulu perusahaan kontraktor yang ingin dijadikan penyedia jasa proyek anda agar di kemudian hari tidak terjadi kesalahan saat meminta request terhadap fasilitas yang diinginkan.
- Pelajari desain yang diajukan oleh pemborong tersebut, namanya pemborong mungkin memberikan yang terbaik hanya saja kita sebagai konsumen juga harus jeli sehingga pada saat melakukan proyek tidak akan membuang waktu dengan selalu merevisi bentuk yang telah dibuat.
- Sesuaikan harga jasa, bahan, design dll dengan budget kantong sehingga tidak menjadi beban nantinya dan tidak saling merugi atau merugikan pihak tertentu.
Spesialis Kolam
Selain ketiga faktor diatas pilih juga kontraktor yang benar-benar di bidangnya. Bisa dikatakan kontraktor yang spesialis kolam renang . Untuk wilayah Pekanbaru mungkin anda bisa melihat beberapa hasil pekerjaan yang pernah ia kerjakan sebelumnya. Dengan melihat hasil kerja sebelumnya, anda juga bisa mengetahui kerapian dll akan proyek yang dikerjakan.
Kontraktor Kolam Renang Terpercaya
Kemudian setelah melihat hasil proyek sebelumnya, anda juga bisa bertanya kepada klien sebelumnya sehingga anda bisa menilai apakah pemborong kolam renang ini terpercaya dan memegang amanah untuk sebuah proyek apa tidak.
Harga Pembuatan Kolam Renang per meter
Sebelum membuat proyek mencari tahu terlebih dahulu tentang harga pembuatan sehingga bisa menentukan budget yang akan dikeluarkan tidak ada salahnya. Berapa kira-kira budget yang harus dikeluarkan untuk sebuah kolam renang ukuran tertentu, design tertentu sekaligus sistem sirkulasinya? Sayangnya, pertanyaain ini tidak ada jawaban pastinya sebab penentuan harga oleh kontraktor itu ada beberapa variable terkait dengan harga.
Variebel yang menjadi bahan pertimbangan harga yang dikenakan oleh pemborong adalah ukuran, desain, posisi tempat membangun apakah di tanah,atau dibangunan) jika ditanah struktur dan lokasi tanah juga jadi bahan pertimbangan, dan sistem regulasi yang digunakan juga berpengaruh.
INFO Detail ☎ HP/WA. 0823 47 900 800